Khasiat daun sirih

Blog seputar tanaman yang berkhasiat untuk kesehatan kita

Cara membuat susu kedelai

Cara membuat susu kedelai - Khasiat daun sirih - Kedelai merupakan salah satu jenis polong-polongan yang kaya akan manfaat, khususnya dibidang kesehatan, kedelai yang selama ini kita kenal sebagai bahan dasar untuk membuat tempe atau tahu juga ternyata dapat kita olah menjadi susu, selain itu khasiat susu kedelai juga sangat banyak untuk tubuh ini.
Cara membuat susu kedelai juga tidaklah terlalu sulit kita hanya perlu mempersiapkan beberapa bahan-bahan dan alat yang dibutuhkan, namun disini, sebelum kita membahas tentang cara membuat susu kedelai alangkah baiknya anda juga membaca pembahasan kami yang sebelumnya yaitu tentang Obat alami sakit gigi, mudah-mudahan juga bermanfaat.
Khasiat susu kedelai

Baiklah bila anda sudah membaca pembahasan yang sebelumnya sekarang mari segera kita mulai pembahasan tentang cara membuat susu kedelai, yaitu :
  1. Siapkan 1 gram kedelai, (untuk jumlahnya tergantung kebutuhan)
  2. Rendam dengan air hangat selama kurang lebih 1 jam atau sampai kacang lunak
  3. Cuci sampai bersih
  4. Blender kacang yang sudah lunak tersebut dengan air secukupnya, Saring ambil air susunya
  5. Rebus sampai mendidih, sebagai penyedap anda juga dapat menambahkan dengan daun pandan atau vanilli sesuai selera.
  6. Angkat hidangkan secara hangat atau dingin.
Demikianlah pembahasan khasiat daun sirih kali ini tentang cara membuat susu kedelai, semoga pembahasan kali ini bermanfaat dan selamat mencoba membuatnya sendiri dirumah.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Khasiat buah-buahan dengan judul Cara membuat susu kedelai. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://khasiatdaunsirih1.blogspot.com/2013/09/cara-membuat-susu-kedelai.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: hars bisa - Rabu, 11 September 2013

Belum ada komentar untuk "Cara membuat susu kedelai"

Posting Komentar